Monday, January 3, 2011

Tugas di Awal Tahun 2011 : Ngantar ke Sekolah


Hari ini, Senin tanggal 03 Januari 2011 minggu pertama bagi siswa, karyawan kantoran dan pekerja memulai aktivitas setelah liburan akhir tahun kemarin.

Tentunya banyak yang perlu disiapkan di pagi ini, mulai dari menyiapkan baju sekolah, nyuci mobil, dan beres-beres berkas untuk persiapan kerja. Ada satu aktivitas yang "wajib" aku lakukan, yaitu : ngantar si Kecil untuk pergi sekolah. Go to school.

Setelah si kecil ( Nazwa namannya ) libur beberapa saat, tentunya untuk masuk ke sekolah lagi harus didampingi bapak atau ibunya. kali ini si nazwa minta diantar ayah ama miminya. Lagian saya sudah lama sekali tidak ngantar ke sekolah, padahal jarak antara sekolah dan rumah lumayan deket cuman butuh waktu 5 menit dah sampai.

Setelah sampai di sekolah si Nazwapun langsung berbaur denga Ibu Gurunya dan beberapa temannya yang sudah datang duluan. Kami berdua menerapkan berangkat lebh pagi, agar mendidik anak supaya bisa bangun pagi dan sekolah tidak terlambat.

Ternyata mengantar sekolah cuman butuh waktu yang singkat, antara 10 - 15 menit. Artinya salah satu moment penting buat si kecil bisa terpenuhi.

Dari sini di Irfan Blog ini, mengajak kepada Sobat semua agar bisa mempergunakan waktu di pagi hari dengan efektif dan efisien. Artinya kalo kita bisa bangun pagi, maka kita bisa memanfaatkan waktu dengan sebaik mungkin. Antara lain, memasak, mencuci, bersihin mobil dan siram tanaman dll.

Dengan menyibukan di pagi hari tentunya akan memeberikan manfaat bagi badan kita, karena secara tidak langsung tubuh kita bisa bergerak dan bisa menghirup segarnya udara pagi yang tentunya baik buat kesehatan.

Demikian cerita singkat kesibukan kami di pagi hari.



Baca juga artikel menarik lainnya:
========================




Tugas di Awal Tahun 2011, Do You Like this post ... ?
---------------------------------------------------------------------

---------------------------------------------------------------------




Semoga bermanfaat.






Zawa Hello Ramadhan

2 comments:

model mobil said...

Jangan berhenti untuk terus berkarya, semoga

kesuksesan senantiasa menyertai kita semua.
keep update!model mobil

harga honda city 2014 said...

Jangan berhenti untuk terus berkarya, semoga kesuksesan senantiasa menyertai kita semua.
keep update!Harga Honda City 2014

Post a Comment

Mohon tinggalkan jejak Sobat, dengan memberikan komentar. Trimakasih.

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Cheap Web Hosting